Pengertian Search Engine
Pengertian Search Engine adalah suatu sistem dalam data base yang mengumpulkan index alamat website beserta isi yang terkandung didalamnya untuk ditampilkan diwadah tertentu yang mengacu dengan kata kunci anda atau google, google merupakan Search Engine atau mesin pencarian terbesar didunia. Setiap kita akan mencari informasi, kita biasanya akan langsung ke google.
Macam-macam Search Engine
1. Google
2. Yahoo
3. Altheweb
4. MSN
5. Askjeeves
6. Altavista
7. Lycos
8. Aol
9. Ebay
10.Bing
0 komentar:
Posting Komentar